Cara membuat partisi harddisk di Windows - Microsoft Support
Hardisk merupakan alat penyimpan di perangkat komputer atau leptop untuk berbagai keperluan penyimpanan , baik data base maupun data sistem. Terkadang saat kita membeli PC / Leptop baru terdapat 2 Partisi, yaitu Local Disk C dan Local Disk D, sebenarnya untuk apa sih kok di bagi-bagi hardisknya? Karena kita perlu memisahkan antara data sistem dan data kita, jika ada kerusakan pada sistem kita tidak terlalu repot membackup data kita,
Baru-baru ini telah muncul banyak sekali tutorial bagaimana cara membagi partisi di windows, akan tetapi ini akan saya paparkan kembali, biar sobat lebih mengerti dan tidak ketinggalan informasi, berikut penjelasan singkat mengenai bagaimana membagi partisi hardisk di windows 7.
Gampang dan simpel
1. klik start - ketik partitions - Enter
2. Kalau sudah di Enter, dan muncul komen disk management,
klik Kanan di partisi yang mau di bagi.
Pilih seperti di gambar dibawah ini :
3. Kemudian tunggu sampai ada commen pembagian partisi
Untuk membuat partisi sobat harus lihat total memory yang kosong atau tidak sedang diapkai untuk membuat partisi baru jangan sampai sobat bikin semua, karena nanti memori yang di bagi partisi bisa penuh, caranya sebagai berikut:
jika sobat sudah tentuin ukurannya tinggal pilih Shrink, dan finish
Terima kasih sudah membaaca, jangan lupa commen.
semoga tutorial ini membatu semua orang.. aminnnnn
Terima kasih sudah membaaca, jangan lupa commen.
semoga tutorial ini membatu semua orang.. aminnnnn
No comments:
Post a Comment